Senin, 14 September 2015

Download Aplikasi Blender (Pengelola Grafis 3D)

Aplikasi Blender merupakan aplikasi Pengolah Grafis 3D open source yang dikembangkan oleh Blender Foundation, sebuah organisasi Independen dari Belanda.

Aplikasi Blender sangat cocok bagi penggemar grafis 3D, Animasi bergerak, dan lain-lain. Aplikasi ini cocok bagi mereka yang ingin berkarya namun juga ingin menggunakan biaya yang ringan. Meskipun Blender merupakan aplikasi yang gratis,  aplikasi ini juga menawarkan fitur yang sangat canggih dan tidak bisa dipandang remeh.


Fitur yang ditawarkan Blender antara lain, tampilan antar muka yang baik, Character Modeling, Rigging, Solids Modeling, Animation, Rendering, UV Unwrapping, Raytrace Rendering, Physics and Particles, Shading, Realtime 3D/Game Creation, Imaging and Compositing, dan banyak fitur lainnya.
Untuk mendownload Aplikasi Blender silahkan klik link ini

Berikut ini spesifikasi minimum komputer untuk bisa menjalankan Aplikasi Blender

Sistem Operasi
Windows XP, Vista or 7
Mac OS X 10.5 and later
Linux
FreeBSD

Minimal specs for Hardware
1 GHZ Single Core CPU
512 MB RAM
1024 x 768 px Display with 16 bit color
3 Button Mouse
Open GL Graphics Card with 64 MB RAM

Good specs for Hardware
2 GHZ Dual Core CPU
2 GB RAM
1920 x 1200 px Display with 24 bit color
3 Button Mouse
Open GL Graphics Card with 256 or 512 MB RAM

Production specs for Hardware
64 bits, Multi Core CPU
8-16 GB RAM
Two times 1920 x 1200 px Display with 24 bit color
3 Button Mouse + tablet
Open GL Graphics Card with 1 GB RAM, ATI FireGL or Nvidia Quadro

Untuk mendownload Aplikasi Blender silahkan klik link ini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar